Bagaimana Mendidik Anak yang Manja? - Na-Ra »»Blog Nabila Rahma ««

Breaking

BANNER 728X90

23 November 2011

Bagaimana Mendidik Anak yang Manja?

Dok, bagaimana cara mendidik anak yang manja dan mendekati hiperaktif? Terimakasih

Hartati, (Perempuan Menikah, 24 Tahun), ediXXX@yahoo.co.id,
Tinggi Badan 147 Cm dan Berat Badan 46 Kg

Jawaban

Anak yang manja atau anak yang mandiri lebih banyak disebabkan karena perilaku lingkungan. Sedangkan hiperaktif merupakan anak yang tidak dapat duduk dengan tenang, tidak dapat konsentrasi dan tidak mengenal lingkungannya.

Tapi bila anak aktif pada lingkungannya, dapat melakukan kegiatan sehari-hari sesuai dengan umurnya dan selalu minta diperhatikan, maka itu bukanlah suatu kelainan.

Pertumbuhan dan perkembangan seorang anak ditentukan oleh faktor genetik dan didukung oleh faktor lingkungannya. Untuk itu cobalah melatih anak agar bisa lebih mandiri sehingga tidak terlalu manja dengan pendekatan yang baik, serta mengurangi kesan mendekati 'hiperaktif'.(Sumber :http://us.detikhealth.com/read/2011/11/22/140238/1772897/768/bagaimana-mendidik-anak-yang-manja)

No comments:

Post a Comment

Silahkan isi kolom komentar Anda dibawah